Modifikasi Motor Tiger
Honda Tiger motor sport touring yang melegenda, siapapun pasti mengenal
motor ini, sebagai pioner motor sport turing di Indonesia, motor produksi
pabrikan asal jepang ini memang dikenal sangat tangguh dan kuat, motor tiger ini
sudah hampir dua dasawarsa mengakrabi aspal dan lubang jalanan di Indonesia.
Modifikasi motor Tiger memang hal cukup lama menjadi trend, berbagai
perkumpulan dan komunitas motor tiger bermunculan dimana-mana, diferensiasi
hasil modifkasi motor tiger menjadi yang paling banyak diantara jenis motor
sport lain, berbagai aliran seperti street fighter, full fairing, jap style
sampai chooper bisa diaplikasikan ke motor tiger.
Dengan mengusung mesin 200 cc, motor Honda Tiger sudah menunjukan ketangguhannya
sudah sangat tebukti, berbagai perjalanan turing melintasi ratusan kilometer
pernah dilalui oleh motor ini, sektor mesin yang sangat handal memang membuat
para modifikator lebih fokus ke tampilan motor nya, hasilnya sangat luar biasa,
modifikasi motor Tiger mampu menghasilkan sebuah motor yang tampak bagaikan
motor besar dari eropa.
Berbagai aksesoris pun kadang disematkan ke motor Tiger, seperti box untuk
keperluan turing, lampu kabut dan lain-lain yang semakin menguatkan kesan
tangguh di modifikasi motor Tiger, berikut beberapa hasil terbaik modifikasi
motor tiger.
Gambar Modifikasi Motor Tiger
Demikian beberapa
gambar modifikasi motor Tiger yang berhasil Modifikasi Motor kumpulkan, semoga menjawab rasa penasaran
anda, anda juga bisa membaca modifikasi motor Mio dan modifikasi motor honda supra x , serta berbagai artikel lain mengenai modifikasi motor, dari modifikasi
motor klasik sampai modifikasi motor sport terbaru, semuanya bisa anda temukan
di Modifikasi Motor.