Modifikasi Motor CB
Honda salah satu produsen motor terkemuka
asal Jepang memang trek rekornya sangat mengagumkan, berbagai motor legendaris
pernah mereka keluarkan dan menjadi motor yang sangat digemari oleh masyarakat,
salah satu seri motor yang sampai saat ini masih memiliki penggemar fanatik
meskipun sudah cukup berumur adalah Honda Cb, berbagai varian Cb mewarnai
belantika otomotif nasional, seperti Cb 70, Cb 100, Cb 125, semuanya di produsi
dalam rentang waktu antara 1970 – 1980an, namun sampai saat ini motor-motor tersebut
masih bisa ditemui di jalanan.
Modifikasi Motor Cb juga masih banyak kita
temukan, meskipun sudah berumur tapi soal mesin motor Cb memang terkenal
bandel, namun jika bicara tampilan sudah bisa dipastikan motor ini sudah sangat
tertingal, desain motor Cb yang menganut aliran touring pada masanya memang
sangat sporty, namun untuk saat ini, desain motor Cb sudah bisa dibilang model
klasik.
Berbagai aliran modifikasi motor Cb bisa kita
temukan, dari model coper, jap style, sampai model street fighter terkini bisa
diaplikasikan ke modifikasi motor Cb, hasilnyapun tidak kalah menarik dibanding
motor-motor keluaran terbaru, konsep desain yang tepat dan finishing yang
sempurna membuat hasil modifikasi motor CB tampil jauh berbeda dengan kondisi
standarnya.
Pengecatan dan kadang penggunaan tehnik
crome membuat modifikasi motor Cb tampil kinclong dan memanjakan mata, tidak
salah jika motor Cb memiliki banyak penggemar yang setia, berikut beberapa
contoh hasil modifikasi motor Cb.
Gambar Modifikasi Motor CB
Demikian beberapa gambar modifikasi motor Cb terbaik sepanjang tahun 2013 yang berhasil Modifikasi Motor kumpulkan, semoga menjawab rasa
penasaran anda, anda juga bisa membaca modifikasi motor mio sporty dan modifikasi motor mx, serta berbagai artikel lain mengenai modifikasi motor, dari
modifikasi motor klasik sampai modifikasi motor sport terbaru, semuanya bisa
anda temukan di Modifikasi Motor.